Pada umumnya orang beranggapan memelihara hewan peliharaan di rumah sungguh merepotkan dan menyita waktu. Tidak salah dengan pernyataan tersebut, namun bagi sebagian orang, khususnya pecinta binatang, kegiatan tersebut terasa menyenangkan untuk dilakukan.
Di bawah adalah Hewan Peliharaan Terbaik Di Dunia :
Burung

Hampir semua burung dapat dijadikan hewan peliharaan karena bentuk tubuh, suara , bulu dan keunikan lainnya. Namun tidak semua jenis burung indah dapat di pelihara, karena sebagian dilindungi oleh undang-undang tentang perlindungan satwa langka.
baca juga artikel berikut ini : Olahan Seafoof Termahal Di Dunia
Kucing

Berbulu, berkumis, telinga aga runcing, dan mudah bersahabat, membuat kucing menjadi hewan yang banyak dipelihara oleh anak-anak bahkan orang dewasa. Walaupun begitu, hewan ini aktif pada malam hari dan membutuhkan perawatan serta imunisasi yang rutin agar kesehatan kucing tetap terjaga.
Beberapa jenis kucing yang banyak dicari diantaranya Abyssinia (friendly & sociable), Burnese (affectionate & gentle), Birman (deemed easygoing), dan american shorthair (getting along with dogs).
Ikan Luohan

Selain dapat menghiasi akuarium di ruangan tamu agar terlihat cantik, memelihara ikan louhan juga bagi sebagian orang dapat mendatangkan hoki. Ciri utama ikan louhan dari ikan hias lain yakni benjolan dikepalanya, ibarat mahkota yang menempel. Semakin besar mahkota, umumnya harga louhan semakin mahal.
Ferrets

Lucu, unik, dan memiliki bulu yang lembut adalah karakteristik dari ferrets atau sejenis musang. Dulunya hewan in digunakan sebagai pemburu tikus, namun seiring berjalannya waktu, hewan ini cocok untuk di pelihara.
baca juga artikel berikut ini : Benda Mistis Di Indonesia
Pemeliharaanya pun cukup mudah, hewan ini suka menjelajah dan bersembunyi. Massa hidup sekitar 5 sampai 8 tahun dan makanannya pun hampir sama dengan kucing.
Hamsters

Hamsters termasuk hewan pengerat lucu yang aman untuk dipelihara. Ukurannya yang kecil, lucu, dan bersahabat, menjadikannya hewan populer untuk di pelihara saat ini. Sebenarnya hamsters telah dikenal sebagai hewan peliharaan sejak tahun 1930an.
Saat ini, hamsters yang paling banyak dicari berasal dari keturunan hamsters emas atau hamsters siria, yang memiliki panjang 7 inci, dan yang paling kecil hanya 2 inci.
Umur hamsters terbilang pendek, sekitar 2 atau 3 tahun, sehingga cocok sebagai hewan peliharaan anak usia 8 tahunan keatas. Hamsters tergolong hewan nocturnal dan makanan favoritenya sayuran dan buah-buahan serta keju.